BAGAIMANA TUHAN "PROTECT" HATI KITA

Amsal 4:23 " jagalah hatimu dengan segala kewaspadaan,karena dari situlah terpancar kehidupan"
 ini menyangkut RELATIONSHIP yang kita bina,dengan siapa kita berhubungan,siapa yg kita bawa kedalam kehidupan kita.
tdk mungkinkan  kita membawa masuk orang yg baru kita kenal ke kamar tidur kita,kita tahu ada sebagian org boleh masuk rumah kita,atau hanya menunggu di luar,atau bahkan hanya boleh ada di gerbang,
dalam "RELATIONSHIP" juga ada level-levelnya:


  1. Introduction : perkenalan bercerita mengenai "paket"nya,tdk ada org dalam memperkenalkan diri berkata "hello perkenalkan saya play boy",yg ada hanya yg baik-baiknya aja,kita harus buka paketnya,buka kotaknya dulu,baru kita tahu betul tdknya paket yg dia katakan itu,tapi kebayakan cewek2 tertarik pada "paket" aja tanpa melihat dalamnya dulu,sehingga banyak korban terluka,sakit hati,karena terlalu percaya ama "paketnya"ngak lihat isinya,banyak cewek2 jatuh dalam pelayanan or kehilangan kegadisannya karena tertarik dengan "paketnya" tadi,waktu lihat paketnya,wah dia luar biasa,ganteng,pandai dalam segala hal ,keren,punya hati yg luar biasa katanya......,dan TDK MELIHAT DALAMNYA,karena itu lihat dalamnya dulu,kalau anda dikenalin ama org lain,lihat apakah dia bisa menguntungkan buat saudara,cthnya klu ada temen yg mengenalkan seseorang kpd kita , n berkata ia jago dalam komputer,kebetulan anda sudah punya komputer n tdk memerlukannya,maka dia tdk perlu kita bawa dalam level berikutnya,tetapi klu pas kebetulan kita memang lagi pengen beli komputer,ngak da salahnya kita akan bawa dia ke level berikutnya,
  2. Kontak : tdk semua orng yg kita kenal kita bawa masuk dalam level ini.  disinilah kita lihat benar atau tdknya paket yg dia katakan tadi,apakah betul dia orang yg jago dalam komputer,anda telp dia,tapi kalau kenyataannya anda lebih pinter dari dia,anda tdk perlu bawa ke level berikutnya,
  3. Friends :  seberapa banyak dari antara kita yg sakit hati,terluka karena org terdekat kita. karena kita salah membawa org yg tepat dalam besfriend kita. cuba kita lihat dalam yohanes 5:7 dia terbaring di sana dan tdk ada yg menurunkan ke dalam kolam betesda,bandingkan dengan org lumpuh yg di angkat temen-temennnya dan di turunkan dari atap supaya di sembuhkan,satu tdk punya bestfriend and yg seorang lagi di kelilingi dgn org2 yg menolong dia. jadi kita harus selektif utk memasukkan orang2 ke dalam level "bestfriend",apalagi org yg hanya mengambil keuntungan dari anda saja,giliran anda spend makan dia happy,eh giliran dia trus banyak alasan n menjauh,apalagi org yg janjinya ketemuan jam 7 datangnya jam 10,jadi "pilihlah yg baik".
  4. Intim: tdk semua org dapat handle kita dari dekat,dengan org  yg anda bawa ke level ini artinya dia boleh handle saudara,boleh jaga rahasia kita,klu tdk maka dia nantinya dengan tampa di suruh akan menjadi "speaker",cerita sana sini tentang kita,org yg kita bawa dalam level adalah orang yg mencintai saudara meskipun dia sudah tahu keburukan saudara,dan dalam level akan terjadi besi menajamkan besi,yg hasilnya  nanti akan di nikmati oleh org lain,cthnya kk rohani,mentor rohani kita,yg tahu semua masalah dan pergumulan kita,sehingga kita di bangun n kita boleh memberkati org lain melalui hidup kita.
Tuhan Yesus juga tdk membawa semua orang dalam kkehidupannya,ada orang banyak yg mengikuti dia,ada yg di utus dua-dua orang,ada 12 murid2nya,  ada hanya 3 org yg dibawa ke atas gunung,yaitu yohanes petrus dan yakobus,bahkan ada murid yg di kasihinya yaitu yohanes,dan ini ada di tegaskan di dalam Alkitab,pada waktu Yesus berkata bahwa ada org yg akan hianati dia,dan petrus berkata pd yohanes,cari tahu siapa org yg akan hianati Tuhan Yesus itu,karena petrus tahu yohanes adalah murid yg paling dekat dengan Tuhan Yesus .
    Tuhan Yesus yg adalah teladan hidup kita saja "selektif" dalam membawa org-org yg tepat kedalam kehidupan-NYA,bagaimana dengan saudara?
    apakah saudara membawa sembarang org dalam kehidupan saudara atau anda " selektif " dalam "relationship" yg saudara bina.kebayakan org baru kenal dalam satu hari dan sudah berakhir di ranjang,"itu terlalu cepat",dan masalahnya dunia berkata ia "cool",ah ikut Tuhan ngak best,ngak cool,tapi ini bukan mengenai ikut Tuhan atau tdk,kalau tdk ikut Tuhan setidaknya anda tahu org yg bagaimana yg anda bawa dalam "RELATIONSHIP" anda,dan kalau anda ikut Tuhan anda di "PROTECT" dulu,melalui kebenaran Firman,come on guys..jangan biarin dirimu hancur-hancuran,sakit hati terus,kalau hatimu luka hidupmupon terluka,kalau hatimu busuk maka hidupmu pon busuk, ayo..jangan biarin hatimu terlalu naif percaya 100% ama org yg baru kamu kenal,korek dulu isinya,lihat bagaimana dia,BETUL TDK DIA ORG SEPERTI YG DIKATAKANNYA,setidknya ini akan menjaga hatimu dari masalah yg seharusnya tdk ada di dalam hidupmu.....,BACA DI BLOG GUE YG "TAMPA JUDUL",SETIDAKNYA MIMPI ITU MENDUKUNG DENGAN TULISAN INI,click here
    http://ansben-evvy.blogspot.com/2011/08/tampa-judul.html?spref=fb

    0 ulasan:

    Posting Komentar